Data Pendukung Akreditasi Sekolah
Download Contoh Pengisian Data Pendukung Instrumen Pengisian Perangkat Akreditasi SD 2017 Terbaru Seperti yang sudah tercantum dalam Peraturan Pendidikan Nasional No 11 Tahun 2009 yang mengharuskan setiap sekolah yang akan menghadapi Penilaian Akreditasi Sekolah ini wajib adanya Data Pendukung yang dpat memperkuat Penilaian Akreditasi Sekolah tersebut, sehingga dapat memperoleh Nilai yang sangat memuaskan.
Instrumen Pengumpulan Data dan Informasi Pendukung Akreditasi SD/MI merupakan tabel data isian yang diisi oleh sekolah/madrasah, sebagai data pendukung dalam pengisian instrumen akreditasi. Instrumen pengumpulan data dan informasi pendukung akreditasi merupakan satu kesatuan dengan instrumen akreditasi SD/MI dan petunjuk teknis pengisian instrumen akreditasi, sehingga pengisiannya harus sesuai dengan kenyataan yang ada di sekolah/madrasah. Pengisian Instrumen Pengumpulan Data dan Informasi Pendukung Akreditasi SD/MI merupakan tanggung jawab sepenuhnya dari kepala sekolah/madrasah.
Data Pendukung Akreditasi Sekolah
Lihat Juga :
Apabila perlu, sekolah/madrasah membentuk tim yang terdiri atas pihak-pihak relevan, agar dapat mengisi seluruh butir dalam Instrumen Pengumpulan Data dan Informasi Pendukung Akreditasi SD/MI dengan akurat, tepat, dan objektif.Telitilah kembali jawaban untuk setiap butir pernyataan secara seksama sebelum diserahkan kepada BAP-S/M, sebab data tersebut merupakan data pendukung sebagai bahan kelengkapan untuk visitasi asesor ke sekolah/madrasah.
Terimakasih anda telah mengunjungi situs web kami mengenai Akreditasi Sekolah, Sebagai upaya untuk merealisasikan Visi dan Misi juga Moto satuan penjaminan mutu eksternal, agar terwujudnya lembaga akreditasi Sekolah Dasar/ Madrasyah Ibtidaiyah , yang melalui situs web ini para pembaca memperoleh informasi resmi tentang bagaimana contoh Data Pendukung Akreditasi. Kami menyadari juga bahwa kami belum sepenuhnya secara lengkap dan sisi kualitas dan Mudahnya memenuhi keinginan semua Pihak, secara bertahap, kami akan terus meningkatkandiri diri dari sisi Kualitas dan kuantitas, sehingga tak lupa kami ucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah berpartisipsi dalam pengembangan Data Pendukung Akreditasi Sekolahnya.
Klick here...!!
0 Komentar
Penulisan markup di komentar